Kedudukan Seorang Wanita dalam Pandangan Budaya Minang

Kedudukan Seorang Wanita dalam Pandangan Budaya Minang

Sabtu, 22 Februari 2014 | komentar

(Edunesia, Bandung) Bila disimak referensi yang menyatakan tentang kebudayaan Minangkabau, khususnya tentang perempuan banyak ungkapan yang melambangkan tingginya peran dan kedudukan perempuan Minang tersebut. Ia dilambangkan sebagai limpapeh rumah nan gadang, sumarak anjuang nan tinggi, dsb. Ungkapan ini sudah begitu sering dilafazkan bukan? Dan, khusus untuk perempuan dewasa atau kaum ibu digunakan istilah bundo kanduang. Sebutan bundo kanduang bukanlah sekadar istilah saja tapi lebih dari itu. Namun, apakah semua perempuan dewasa Minang bisa disebut dengan panggilan Bundo Kanduang? Sebagai lambang kehormatan...

Cikini dan Maestro Lukis: Raden Saleh

Cikini dan Maestro Lukis: Raden Saleh

Sabtu, 22 Februari 2014 | komentar

BERITAJAKARTA.COM — Imanee Menyebut nama Jalan Cikini Raya, mungkin yang pertama muncul di ingatan banyak orang hanyalah Taman Ismail Marzuki (TIM). Padahal, jika menyebut kawasan tetangga Menteng dan Gondangdia itu, tak pernah bisa dilepaskan dari sosok legenda lukis Indonesia, Raden Saleh Sjarif Bustaman. Di Cikini, yang oleh warga Betawi...

Sejarah Internet dan Perkembangannya

Sejarah Internet dan Perkembangannya

Sabtu, 22 Februari 2014 | komentar

Sejarah Internet (AELOVEBEL) - Hampir semua orang di dunia menggunakan internet untuk membantu pekerjaan mereka menjadi lebih simpel. Namun bisa dipastikan tidak semua orang tau tentang pengertian internet dan sejarah internet. Siapa penemunya, dan dimana pertama kali digunakan di dunia. Untuk itu ada baiknya sebagai penambah wawasan...

Edunesia: Berbagi Ilmu dan Karya

Edunesia: Berbagi Ilmu dan Karya

Sabtu, 18 Januari 2014 | komentar

Edunesia merupakan sebuah blog sederhana, yang tercipta dari tangan yang sederhana. Blog ini terlahir tidak lain, hanya karena kepedulian akan sebuah ilmu dan pengetahuan, dengan harapan dapat mewujudkan sema-ngat belajar dan saling berbagi di antara anak-anak Indonesia. Semoga dapat menjadi inspirasi bagi kita se-mua, Amin. Salut, -Tim Guru Sekolah Edunesia-...
 
Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
Copyright © 2011. Edunesia - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Mas Template | More Trick | IVY Themes
Proudly powered by Blogger